30 Apr 2021, 14:27
SS
Info Penanya: SS
Dok, sudah sebulan ini rambut saya sering sekali rontok, apa yang menyebabkan rambut rontok?
Dilihat 1040
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Selamat sore, S
Terima kasih atas pertanyaan Anda
Rambut rontok bisa terjadi baik pada pria maupun wanita. Rambut rontok bisa terjadi pada area tertentu di kepala ataupun pada seluruh kepala yang menyebabkan rambut tipis bahkan hingga terjadi kebotakan rambut. Bila kerontokan rambut yang terjadi pada Anda setiap hari lebih dari 100 helai maka sebaiknya melakukan pemeriksaan agar tidak terjadi kebotakan rambut.
Terkait dengan apa yang terjadi apda Anda, beberapa kemungkinan penyebab rambut rontok bisa terjadi karena kondisi yang disampaikan di atas. Untuk mengetahui penyebab pastinya dan mendapatkan tatalaksana yang sesuai, lakukan pemeriksaan ke dokter spesialis kulit terdekat. Pastikan Anda merawat kebersihan dan kesehatan rambut serta kulit kepala, gunakan sampo yang sesuai dengan jenis rambut Anda, hindari mengikat rambut terlalu kencang, konsumsi makanan yang bergizi, atasi stres, gunakan cara alami untuk mengatasi rambut rontok, dan lakukan istirahat cukup.
Semoga bermanfaat.
Salam sehat,
dr. Dwiana A
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Article Terkait
Rambut merah karena sinar matahari akibat batang rambut terlalu lama terpapar matahari terik. Adakah cara mencegah dan mengembalikan warna rambut merah?
7 Okt 2020
Rambut rontok saat hamil kerap dihubungkan dengan masalah hormon yang meningkat, hingga kekurangan zat besi. Rambut rontok pada ibu hamil biasanya terjadi hingga bulan-bulan awal setelah melahirkan.
10 Apr 2023
Toning rambut bertujuan menetralisasi warna hasil cat rambut sehingga terlihat lebih lembut, elegan, dan berkilau.
19 Mei 2023
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved