1 Nov 2021, 14:19
SL
Info Penanya: SL, Wanita, 21 Tahun
Dokter, salah satu penyakit yang sering saya alami dimusim pancaroba seperti ini adalah diung mampet atau tersumbat. Namun, biasnaya setelah saya kasih obat flu, sedikit mulai membaik, tapi untuk kali ini tidak kunjung sembuh dan mengganggu aktivitas saya. Apa penyebab hidung mampet berkepanjangan? Bagaimana cara menagatasinya? Adakah obat herbal yang bisa saya gunakan untuk mengatasi ini?
Dilihat 10492
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Lidya Hapsari
Selamat siang, Sl.
Hidung mampet atau tersumbat dapat dialami baik orang dewasa, orangtua, anak bahkan bayi. Hidung mampet membuat nafas menjadi susah. Hidung mampet dapat pula disertai keluhan nyeri kepala, demam, batuk dan bersin.
Keluhan yang sering Anda alami di musim pancaroba seperti ini adalah hidung mampet atau tersumbat. Setelah Anda minum obat flu, sedikit mulai membaik, tapi untuk kali ini tidak kunjung sembuh dan mengganggu aktivitas Anda.
Beberapa penyebab hidung mampet berkepanjangan antara lain :
Cara mengatasi hidung mampet berkepanjangan antara lain :
Mengenai pertanyaan Anda, adakah obat herbal yang bisa digunakan untuk mengatasi hidung mampet berkepanjangan ? Anda bisa mengkonsumsi air rebusan jahe, jeruk nipis dan madu. Anda juga dapat menghirup aroma rempah-rempah dan minyak kayu putih. Selain itu lakukan cuci hidup untuk mengurangi keluhan. Jika tidak membaik periksa ke dokter spesialis THT ya.
Baca forum terkait :
Cara mengatasi hidung tersumbat dan tenggorokan mengganjal
Apa yang meyebabkan tubuh meriang disertai dengan hidung tersumbat ?
Semoga bermanfaat.
Salam sehat.
dr. Lidya Hapsari.
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Article Terkait
Wanita cenderung merespon vaksin influenza lebih signifikan dibandingkan dengan pria. Bukan tidak mungkin temuan ini menjadi inovasi dalam mencegah infeksi flu.
Flu adalah penyakit yang umum menyerang di musim hujan. Ada sejumlah cara mencegah flu yang bisa Anda lakukan agar senantiasa terhindar dari penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus ini. Apa saja itu?
Supaya tidak tertular flu Hong Kong, Anda harus rutin mendapat vaksin setiap tahun. Selain itu, jangan lupa untuk menerapkan pola hidup sehat seperti rajin mencuci tangan dan menghindari area padat yang memungkinkan virus menyebar dengan cepat.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved