23 Okt 2021, 18:01
P
Info Penanya: P
Dokter, setelah mengalami cedera, saya sering merasakan bengkak di dengkul tanpa sebab. Padahal cedera yang saya alami sudah lama sembuh, tapi kenapa tiba tiba suka muncul bengkak. Apa penyebab dari bengkak di dengkul tiba tiba? Bagaimana cara mengatasinya? Apakah kondisi ini menjadi tanda dari suatu penyakit?
Dilihat 1004
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Pany
Selamat sore P
Dengkul atau lutut merupakan sendi besar yang menghubungkan tulang paha dengan tulang kaki. Selain itu fungsinya juga untuk menopang berat badan tubuh saat melakukan berbagai aktivitas.
Bila dengkul bengkak tentunya sangat mengganggu dan menghambat pergerakan. Dengkul bengkak menandakan adanya sebuah peradangan yang bisa disebabkan oleh beberapa kondisi. Penyebab dengkul bengkak adalah:
Penyebab lutut anda bengkak bisa karena cedera sebelumnya yang menyebabkan adanya kelainan pada lutut atau bisa karena hal lainnya saat beraktivitas yang tidak disadari. Namun bila lutut bengkak sering kambuh sebaiknya diperiksakan lebih lanjut ke dokter ortopedi untuk mengetahui kepastian kondisi dan tatalaksana lebih lanjut.
Sementara anda bisa melakukan beberapa perawatan yang bisa meredakan bengkak lutut. Perawatan tersebut berupa:
Untuk informasi lainnya anda juga bisa membaca forum mengenai lutut bengkak berikut:
Semoga bermanfaat
Salam sehat
dr. Pany
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. R. H. Rafsanjani
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Article Terkait
Berbeda dengan lutut kaku, keluhan lutut tak bisa lurus membuat seseorang sama sekali tak bisa menekuk dan menggerakkannya dengan bebas. Penyebabnya bisa karena robekan tulang rawan, patahan tulang yang tersangkut, hingga radang sendi.
Dislokasi lutut atau tulang bergeser biasa terjadi akibat aktivitas fisik yang berat, seperti olahraga. Saat Anda mengalami dislokasi lutut, gejala yang mungkin terjadi, antara lain terjadi bengkak dan memar pada lutut.
Osteoarthritis, alias pengapuran sendi atau tulang, punya gejala khas seperti nyeri sendi hebat dan kekakuan persendian. Kondisi ini perlu diatasi agar persendian dapat berfungsi normal.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved