16 Okt 2021, 18:19
O
Info Penanya: O
Dokter, ada beberapa jenis makanan yang dianjurkan untuk dikonsumsi ibu hamil. Saya hamil enam bulan dan banyak yang menyarankan untuk mengonsumsi kacang merah. Apa manfaat kancang merah untuk ibu hamil? Kandungan apa yang ada kacang merah yang baik untuk ibu hamil? Kasih tips dong dok cara mengonsumsi kacang merah yang aman, enak, dan benar.
Dilihat 1072
0 Komentar
Dijawab oleh dr. Lizsa Oktavyanti
Selamat sore, O
Selama hamil, sebaiknya konsumsi makanan dengan tinggi gizi, seperti buah, sayur, protein, seperti telur, ayam, dagimgi, hingga susu dan suplemen ibu hamil. Semua makan tersebut baik untuk perkembangan janin dan kesehatan ibu.
Kacang merah memiliki banyak kandungan yang bermanfaat bagi tubuh, terurtama untuk ibu hamil. Pada kaceng merah terdapat kandungan, serat, protein, zat besi, karbohidrat, asam folat, zinc, natrium, kalsium, vit. K, magnesium, dan kolin, kandungan yang lengkap tersebut yang baik untuk kesehatan ibu hamil.
Pada kacang merah mentah terdapat racun phytohemagglutinin toksin (PHA), racun ini akan membuat perut kembung, muntah, diare dan gejala keracunan lain, serta pada kacang tanah terdapat kandungan antinutrien yaitu, mencegah penyerapan beberapa zat gizi, sepertu zat besi dan karbohidrat. Untuk menghilangkan racun dan menghilangkan efek antrinutrien, rendam kacang merah dalam air selama minimal 5 jam, kemudian merebusnya selama minimal 10 menit. Setlah itu, anda baru dapat mengolahnya dengan membuatnya menjadu sup, menjadi es kacang merah, ataupun masakan lain.
Semoga membantu.
Salam sehat,
dr. Lizsa
Baca juga :
Terima kasih sudah membaca.
Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?
(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)
Beri Komentar
Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Article Terkait
Waktu yang tepat untuk tes kehamilan adalah ketika hormon kehamilan atau saat kadar hCG sudah cukup untuk terdeteksi. Anda sebaiknya test pack pada pagi hari saat 1-2 minggu setelah berhubungan seks.
Obat pilek untuk ibu hamil jangan pilih sembarangan, karena bisa berbahaya bagi janin. Cara mengatasi pilek saat hamil bisa dengan minum obat dari dokter seperti ekspektoran atau dengan cara alami.
Hamil 23 minggu menunjukkan berbagai perkembangan pada janin terus terjadi. Ibu hamil pun akan mengalami keluhan, di antaranya adalah kaki bengkak hingga perubahan warna kulit.
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved