logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
Forum
Penyakit Lainnya

Alergi susu sapi, akan sampai kapan?

21 Mei 2021, 01:10

TD

Info Penanya: TD

Sampai umur brp anak berhenti alergi susu sapi

Dilihat 699

0 Komentar

SehatQ Logo

Dijawab oleh dr. Evelin Kwandang

Halo T,

Ketika anak alergi susu sapi artinya setiap kali minum susu sapi akan terjadi reaksi alergi yaitu gatal-gatal atau ruam pada seluruh tubuh, berbeda lagi jika yang dialami anak adalah intoleransi laktosa dimana gejalanya adalah diare karena tidak tahan dengan laktosa pada susu, selain itu dapat juga timbul keluhan perut kembung serta anak jadi sering buang angin. Untuk menghindari keluhan ini, alergi adalah kecenderungan dari gen sehingga akan selamanya seumur hidup jika anak minum susu sapi maka keluhan akan kambuh.

Alergi atau intoleransi ?

Hal ini terjadi karena respon kekebalan tubuh yang berlebihan pada protein yang terkandung di susu sapi. Untuk mengatasi alergi susu sapi, ibu dapat mengganti susu sapi dengan susu hipoalergenik contohnya seperti susu kedelai ataupun susu almond. Namun jika keluhan anak adalah intoleransi laktosa, maka susu perlu di ganti dengan susu yang rendah laktosa (susu LLM)

Satu-satunya cara untuk menghindari alergi hanya dengan mneghindari alergennya, sehingga orang dengan alergi susu sapi, selamanya tidak boleh mengkonsumsi susu sapi tersebut. Jangan lupa unutk tetap memperhatikan tumbuh kembang anak apakah masih sesuai dengan tumbuh kembang yang ada di KMS atau sudah terlalu kurus dan lakukan pemeriksaan ke dokter anak bila anak Anda cenderung kurus karena memiliki alergi susu.

Salam sehat
dr. Evelin Kwandang

intoleransi laktosasusualergi susu

Terima kasih sudah membaca.

Seberapa bermanfaat informasi ini bagi Anda?

(1 Tidak bermanfaat / 5 Sangat bermanfaat)

Beri Komentar

Butuh beberapa saat untuk menampilkan komentarmu.

Diskusi Terkait di Forum

Article Terkait

Advertisement

logo-sehatq
    FacebookTwitterInstagramYoutubeLinkedin

Langganan Newsletter

Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.

Perusahaan

Dukungan

Butuh Bantuan?

Jam operasional:
07:00 - 20:00 WIB

Hubungi Kami+6221-27899827

© SehatQ, 2023. All Rights Reserved