logo-sehatq
logo-kementerian-kesehatan
Forum

Artikel Bersponsor

Hidup Sehat

Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Aktivitas Outdoor

open-summary

Menggunakan sunscreen akan melindungi kulit Anda dari efek buruk sinar UV A dan UV B. Pilihlah sunscreen yang tepat untuk aktivitas Anda.


close-summary

25 Nov 2022

Sunscreen bantu lindungi kulit dari sinar UV

Sunscreen bantu lindungi kulit dari sinar UV

Table of Content

  • Tips memilih sunscreen
  • Rekomendasi sunscreen untuk Anda

Entah Anda sedang berlibur atau bekerja, beraktivitas di luar ruangan berisiko membuat kulit Anda terbakar. Apa lagi jika Anda terlalu lama berada di bawah matahari.

Advertisement

Agar kulit tidak terbakar saat berada di luar ruangan, Anda perlu menggunakan sunscreen atau tabir surya. 

Meski saat ini ada banyak produk tabir surya di pasaran, tidak semua tabir surya cocok untuk aktivitas Anda. Oleh karena itu, Anda perlu tahu tips apa saja yang diperlukan untuk memilih sunscreen yang sesuai.

Tips memilih sunscreen

  • Perhatikan nilai SPF

SPF merupakan singkatan dari sun protection factor. Semakin tinggi nilai SPF semakin tinggi perlindungan yang diberikan tabir surya terhadap sengatan sinar Ultraviolet (UV). Jika Anda sering beraktivitas di bawah matahari terik, maka pilihlah tabir surya dengan tingkat SPF tinggi, seperti SPF 50.

  • Memiliki label hipoalergenik

Tabir surya mengandung bahan kimia. Oleh karena itu ada risiko Anda bisa mengalami alergi dan iritasi saat memakainya. Agar terhindar dari alergi pilihlah tabir surya dengan label hipoalergenik. Label ini menandakan bahwa tabir surya tersebut minim memiliki kandungan yang dapat menyebabkan reaksi alergi dan iritasi.

  • Tahan air atau tidak

Tidak semua sunscreen tahan air. Jika Anda suka beraktivitas di area seperti kolam renang atau pantai, pastikan Anda memilih tabir surya yang tahan air.

Rekomendasi sunscreen untuk Anda

Agar tidak bingung memilih, Anda bisa mencari produk tabir surya yang memiliki ketika kualitas di atas. Pasalnya, sunscreen seperti ini bisa Anda gunakan dalam situasi apa saja. 

Salah satu sunscreen yang direkomendasikan adalah Sunplay. Sunplay merupakan produk tabir surya dari Rohto. 

Sunplay hadir dalam 3 varian, yaitu:

  • SUNPLAY Ultra Protection Sunscreen Lotion