Olahraga tenis meja hanya membutuhkan sedikit peralatan, yaitu meja, bet, bola, dan net. Cara memainkannya adalah memukul bola ke seberang net memakai bet, dengan memantulkannya ke meja area lawan.
Ditinjau secara medis oleh dr. Karlina Lestari
5 Agt 2023
Salah satu teknik dasar olahraga teknik meja adalah sikap berdiri atau stance
Table of Content
Pernahkah Anda menjajal olahraga tenis meja alias pingpong? Ya, permainan yang satu ini memang digandrungi oleh banyak orang karena dapat menyegarkan badan sekaligus pikiran di tengah-tengah padatnya rutinitas.
Advertisement
Setiap orang bisa melakukan jenis olahraga permainan ini karena peralatan yang diperlukan hanyalah meja, bet, bola, dan net. Prinsip permainannya ialah harus memukul bola ke seberang net menggunakan bet dengan cara dipantulkan ke meja area permainan lawan.
Olahraga tenis meja bisa dimainkan satu lawan satu atau beregu (dua lawan dua). Untuk setiap bentuk permainannya, ada 3 hal yang harus dikuasai oleh pemain bila ingin keluar sebagai pemenang dalam olahraga ini, yaitu:
Teknik dasar dalam tenis meja meliputi teknik pegangan (grip), sikap berdiri (stance), dan teknik pukulan (stroke). Berikut penjelasannya.
Grip adalah salah satu teknik dasar yang sangat penting bagi pemula dalam olahraga tenis meja. Jika cara memegang bet saja sudah salah sejak awal, maka Anda akan banyak melakukan kesalahan serta mengalami kesulitan dalam menghadapi teknik-teknik permainan selanjutnya.
Teknik pegangan sendiri bermacam-macam, yaitu:
Baca Juga
Stance adalah sikap berdiri pemain saat sedang menunggu pukulan servis lawan. Dalam olahraga tenis meja, sikap berdiri juga bisa beragam, yaitu:
Teknik pukulan dalam olahraga tenis meja adalah:
Teknik servis sendiri terdiri atas 2 macam, yaitu:
Setelah mengetahui teknik dasar olahraga tenis meja di atas, jangan tunggu lama untuk mulai memainkan permainan yang satu ini. Anda bisa mengajak orang yang sudah berpengalaman atau mengajak orang yang sama-sama pemula agar bisa belajar bersama.
Advertisement
Ditulis oleh Asni Harismi
Referensi
Artikel Terkait
Sindrom Chediak-Higashi atau CHS adalah albinisme sebagian yang sangat jarang terjadi. Umumnya, pasien CHS juga mengalami masalah sistem saraf dan sistem kekebalan tubuh. CHS adalah penyakit turunan karena ada kecacatan pada fungsi lisosom atau gen Lysosomesare structures atau LYST
12 Jul 2020
Beragam manfaat jus wortel untuk kesehatan antara lain meningkatkan kesehatan mata, menjaga kesehatan jantung, hingga berpotensi melawan kanker.
5 Apr 2023
Terdapat sejumlah ciri anak kecanduan game online yang perlu diwaspadai, mulai dari selalu memikirkan game favoritnya terus-menerus, merasa tidak nyaman saat jauh dari game, hingga tidak bisa mengurangi waktu bermain game. Bagaimana cara mengatasinya?
24 Mei 2022
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Reni Utari
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved