Pulmonologist adalah seorang dokter spesialis paru yang mendalami ilmu pulmonologi. Fokus dokter paru adalah pernapasan dan penyakit yang memengaruhinya.
2023-03-30 10:44:25
Ditinjau oleh dr. Reni Utari
Seorang dokter spesialis paru bertugas menangani masalah pada sistem pernapasan
Table of Content
Pandemi COVID-19 membuat kita akrab dengan istilah pulmonologi. Pulmonologi adalah ilmu kedokteran yang berkaitan dengan kesehatan paru-paru, termasuk menangani gangguan atau penyakit yang berhubungan dengan sistem pernapasan.
Advertisement
Virus corona memang paling banyak menyerang paru-paru sehingga menimbulkan gejala batuk dan sesak napas. Pasien covid biasanya akan dirujuk melakukan konsultasi juga ke dokter spesialis paru.
Mari kita berkenalan lebih lanjut mengenai tugas dokter spesialis paru dan pulmonologi.
Pulmonologi adalah jenis perawatan medis berhubungan dengan kesehatan orang dewasa yang fokus pada sistem pernapasan dan penyakit yang memengaruhinya. Sistem pernapasan meliputi:
Dokter yang mendalami ilmu pulmonologi disebut dengan pulmonologist atau spesialis paru-paru. Pulmonologist adalah dokter yang mendiagnosis dan merawat penyakit pada sistem pernapasan, paru-paru, dan organ lain yang membantu manusia bernapas.
Untuk beberapa penyakit yang ringan dan memengaruhi pernapasan Anda, seperti flu atau pneumonia, Anda mungkin bisa mendapat perawatan dari dokter umum. Namun jika batuk, sesak napas, atau gejala lain, Anda mungkin harus menemui dokter spesialis paru.
Seorang dokter paru dapat mengobati berbagai jenis masalah paru-paru. Beberapa penyakit yang ditangani oleh dokter spesialis paru di antaranya sebagai berikut:
Selain menangani penyakit di atas, spesialis pulmonologi juga melakukan beberapa prosedur, yaitu:
Pulmonologis juga mendiagnosis paru-paru menggunakan tes untuk mencari tahu jenis masalah paru-paru. Beberapa tes yang dilakukan ahli paru adalah sebagai berikut:
Baca Juga
Segera temui dokter ahli paru jika Anda mengalami gejala yang tidak biasa dan mengalami kondisi seperti di bawah ini:
Untuk berdiskusi lebih lanjut mengenai kondisi kesehatan paru-paru, tanyakan langsung pada dokter di aplikasi kesehatan keluarga SehatQ. Download sekarang di App Store dan Google Play.
Advertisement
Referensi
Artikel Terkait
Paru-paru basah adalah kondisi saat terjadi kelebihan cairan di dalam paru-paru. Penyebabnya mulai dari infeksi hingga kanker. Salah satu gejalanya adalah kesulitan bernapas.
Psittacosis atau parrot fever adalah infeksi langka akibat bakteri Chlamydia psittaci. Sesuai namanya, media penularan penyakit ini adalah dari burung. Namun tak hanya burung beo, beberapa jenis burung dan unggas liar lain juga bisa terinfeksi dan menularkannya pada manusia.
Penderita TBC perlu menjalani pengobatan jangka panjang. Cara dan aturan minum obat TBC yang benar perlu diterapkan untuk menghindari kekambuhan dan munculnya resistensi antibiotik.
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Dijawab oleh dr. Stasya Zephora
Dijawab oleh dr. Dwiana Ardianti
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved