Ditinjau secara medis oleh dr. Reni Utari
10 Okt 2022
Mengenali ciri-ciri gangguan mental dapat membantu Anda mendapatkan pertolongan lebih cepat
Tanggal 10 Oktober setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Kesehatan Mental Sedunia. Kesehatan mental penting menjadi perhatian karena dapat memengaruhi kehidupan kita sebagai seorang manusia.
Advertisement
Ini meliputi cara kita menangani stres, membuat keputusan, hingga bersosialisasi dengan orang lain.
Banyak yang bingung membedakan antara stres, sedih, dan depresi. Stres dan sedih adalah sebuah emosi, perasaan, atau reaksi yang muncul terhadap suatu kondisi yang sulit atau tidak sesuai dengan harapan. Umumnya, stres dan sedih dapat hilang seiring berjalannya waktu.
Namun, depresi berbeda. Depresi adalah suatu kondisi kesehatan mental yang memengaruhi keadaan emosional Anda. Sedih yang terus-menerus bisa jadi salah satu tandanya.
Depresi membuat Anda memiliki cara pandang yang berubah terhadap kapasitas diri Anda. Untungnya, depresi bisa disembuhkan.
American Psychiatric Association menyebutkan, rasa sedih terus-menerus yang berlangsung lebih dari 2 minggu, disertai dengan perubahan sikap atau reaksi bisa jadi tanda Anda membutuhkan konsultasi ke tenaga profesional kesehatan mental. Simak tanda Anda membutuhkan bantuan profesional dalam infografik di atas.
Advertisement
Ditulis oleh Rena Widyawinata
Referensi
Artikel Terkait
Memendam rasa bisa meningkatkan risiko masalah kesehatan mental. Cara mengatasinya adalah berdamai dengan perasaan itu sendiri.
9 Apr 2021
Cara menghilangkan rasa bersalah yang berlebihan adalah mencoba memaafkan diri sendiri. Terus merasa bersalah ini akan membuat seseorang khawatiran, malu, dan cemas.
11 Apr 2021
Orang dengan depresi melankolis terus menerus merasa sedih. Kabar gembira pun tak bisa membuat moodnya membaik. Penyebabnya adalah karena otak....
19 Apr 2020
Diskusi Terkait di Forum
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Farahdissa
Dijawab oleh dr. Liliani Tjikoe
Advertisement
Jadi orang yang pertama tahu info & promosi kesehatan terbaru dari SehatQ. Gratis.
© SehatQ, 2023. All Rights Reserved